

KODIM 1311/Morowali membuka langsung pendaftaran komcad T.A 2023.
Perwira staf Teritorial Kodim 1311/Morowali, kapten Arhanud Fathurrahman memberikan semangat dan motifasi personil satuan Polisi pamong praja yang akan mengikuti seleksi KOMCAD 2023 yang bertempat di halaman kantor pol-pp kabupaten Morowali, Rabu 08 February 2023.
Kegiatan tersebut di dampingi langsung oleh kasat pol-PP kabupaten Morowali dan di ikuti seluruh personil pol-pp kabupaten Morowali,. Di dalam kata sambutan yg di bawakan oleh perwira staf Teritorial Kodim 1311/Morowali, bahwa untuk lebih menjiwai nilai kebangsaan di himbau kepada personil pol-pp yang siap supaya bisa bergabung melalui komponen cadangan yg akan di buka pada bulan Mei 2023.
Kegiatan silaturahmi tersebut di mulai pada PKL 08:00 hingga PKL 10:00 WITA berjalan dengan baik dan tertib.
